Sabtu, 27 September 2014

"Windows 9" akan Gratis untuk Pengguna Windows 8

Windows 9 akan Gratis untuk Pengguna Windows 8
Akhirnya terjawab sudah. Microsoft Indonesia melalui CEO-nya, Andreas Diantoro telah mengonfirmasi soal ini pada hari Kamis lalu. Sebelumnya, rumor ini sempat beredar di Internet.
   Windows 9 akan gratis bagi pengguna Windows 8—dan tidak untuk pengguna versi sebelumnya, seperti 7, XP, dst.
   Meski belum jelas untuk versi Windows 8 yang mana, tapi ini kabar gembira yang patut diapresiasi.
   Ini agaknya semacam "permintaan maaf" kepada pengguna Windows 8 yang umumnya kecewa dengan Windows 8.
   Semoga saja Windows 9 (atau apapun nanti namanya) bisa menjadi pelipur yang memuaskan.[]

Via: Martin Brinkmann (ghacks.net, September 26, 2014), Yudhianto, (detikinet, Kamis, 25/09/2014 18:32 WIB).

Written by

LepasLokan.org—melalui majalah lepas Open Your Windows, Indonesia! —mempromosikan penggunaan aplikasi bebas biaya/gratis—baik dari sumber lepas lokan ( open source ) maupun gratis ( freeware )—yang berbasiskan sistem operasi Windows, juga artikel teknologi di sekitar Windows XP/Vista/7/8, gawai ( gadget ), dan Internet pada umumnya.

 

© 2011-2014 Open Your Windows! | All rights reserved | Designed by Templateism | Open Your Windows, Indonesia! RSS Feeds